Resurrection Remix 5.5.9 Lolipop Andromax A



Assalamualaikum wr.wb
Resurrection Remix adalah rom dengan base CyanogenMod yang membawa extended fiture untuk CyanogenMod. Fitur-fitur yang sangat bermanfaat sehingga pengguna tidak perlu melakukan modifikasi lagi untuk mendapatkan fitur itu. Andromax A sendiri sudah sangat banyak mendapatkan port Resurrection Remix. Namun sebagian dari port itu masih ada yang membawa bug yang belum disembuhkan.

   ROM ini memiliki fitur CPU Hotplug yang lumayan bagus yaitu otomatis core offline. Fitur dimana Core akan secara otomatis offline saat sedang tidak dibutuhkan sehingga tidak perlu lagi kita untuk mematikan Core secara manual saat smartphone sedang tidak digunakan untuk aktifitas yang berat. Fitur ini akan memaksimalkan deepsleep saat smartphone tidak digunakan, fitur ini akan aktif selama pengguna tidak merubah pengaturan pada CPU.

   Fitur lain yang bagus dari ROM ini adalah terdapat banyak pengaturan untuk SystemUI yang akan membantu jika dipasang module OREO atauput NOUGAT yang biasanya mengalami error saat memakai Custom Theme berbasis Light. Ada pula fitur Animation yang membuat transisi antar layar menjadi lebih menarik, begitu juga transisi munculnya keyboard serta listview menjadi lebih menarik tampil dengan berbagai animasi yang disediakan ROM ini.

ScreenShoot





Persiapan + Eksekusi :

Resurrection Remix 5.5.9

- Masuk TWRP
- Ritual 3Wipe dan Reboot Recovery(optional)
- Flash ROM
- Flash Fix
- Flash Gapps

Terkadang ROM ini mengalami null baseband sama seperti ROM Resurrection Remix lain jadi simcard tidak terdeteksi. Namun tenang, lakukan reboot atau matikan dan nyalakan lagi. Ini sangat jarang sekali terjadi. Biasanya terjadi saat reboot atau setelah dimatikan.

Baca Juga :




---------------------------------------------
DO WITH YOUR OWN RISK
---------------------------------------------

Komentar